Rabu, 22 Desember 2010

DRAGOON, PASUKAN NAGA

Diposting oleh re di 03.35
half-infantry turned cavalry warrior class
sejarahnya:

pada awalnya berdiri di prancis saat pada operasi militer di tahun 1550-an Alexander of Parma memerlukan kecepatan gerak bagi infantrinya dalam operasi penyelamatan penting...

mak dar it.... doi memperlengkapi resimen infantrinya dengan kuda... walau masih terpisah dari divisi kavaleri..
dan ide revolusioner ini kemudian mulai dikembangkan oleh beberapa negara di eropa termasuk Prussia, Rusia, dll... juga inggris

perlengkapan:
mereka biasa membawa sebuah Wheellock pendek yang disebut 'senapan naga' karena banyak di-design dengan dekorasi kepala naga pada bagian badan senapannya

yang di kemudian disebut2 sebagai penyebab dinamakannya sebagai 'Dragoon Regiment'
yang menjadi naga dalam pertempuran..

perbedaan dengan Cavalry:

satu hal yang menjadi keunikan tersendiri dari resimen ini adalah walaupun mereka menaiki kuda namun mereka tetap berdiri sebagai divisi infantri yang terpisah dari kavaleri yang dipengaruhi juga oleh asal-muasal mereka sebagai infantri...

ini bisa dilihat dari jenjang perwira di kesatuan dragoon lebih mengikuti kesatuan infantry dibanding Cavalry
termasuk juga mereka memakai march drummer daripada trumpeter khas cavalry sebagai pemacu semangat

dengan disiplin bertarung mereka sebagai infantry Dragoons lebih memilih memakai kuda untuk secepat mungkin mendekati lawan dan masuk ke jarak Melee-combat setelah turun dari kuda... ketimbang melakukan Charge atau gerakan menerobos gaya cavalry..

hal ini menyebabkan mereka lebih fleksibel dibanding kavaleri karena mereka bisa bertarung tanpa berkuda sekalipun dan menghindari resiko anti-cavalry barrier/barrage, disamping biaya pelatihannya yang lebih murah ketimbang cavalry...


mereka bahkan lebih sering terpakai dari cavalry standar untuk menangani kerusuhan2 kecil karena kebanyakan bangsawan segan dan merasa rugi jika harus menurunkan kavaleri untuk menangani kerusuhan lokal



namun disamping itu mereka juga mempunyai kekurangan dibanding kavaleri karena dasar berkuda mereka yang tidak begitu tinggi maka keefektivan mereka diatas kuda masih jauh dibawah kavaleri, yang menjadi kelemahan mereka bila menghadapi manuver 'charge' maupun 'fighting skill' dari 'kavaleri beneran'

masa kini:

sampai saat ini Dragoon adalah salah satu dari sedikit Warrior class yang masih bertahan bahkan dipakai dalam kesatuan modern...
beberapa negara masih memakainya walaupun bukan sebagai divisi reguler lagi

contoh:
Brazil- memakai 1st cavalry regiment sebagai royal guard of president

Chile- memakai Dragones de la Reina (Queen's Dragoons) yang kemudian berevolusi menjadi Carabinieros de chile... sampai saat ini mereka dipakai sebagai kesatuan keamanan/kepolisian

Prancis- negara asal Dragoon ini memakainya pada saat Perang Dunia I sebagai special parachute black ops serta Nuclear, Bacteriology, and Chemical Protection Regiment

Norway- mungkin sampai saat ini yang masih setia pada bentuk awal Dragoon adalah norwegia, saat PD I mereka tetap sebagai kavaleri namun tunggangannya mulai diganti menjadi motor, ski, ato kendaraan jet ski

0 komentar:

Posting Komentar

 

BIG BLOG OF HOAX Copyright © 2010 Designed by Ipietoon Blogger Template Sponsored by Emocutez